Manajemen Kesiswaan terhadap Hasil Belajar

  • July 20, 2021
  • Abstract Views: 0
  • Downloads: 0
  • Page: 119-125
Corresponding Author

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan pengaruh  manajemen kesiswaan terhadap hasil belajar peserta didik. Manajemen kesiswaan inilah yang khusus berkaitan dengan penentuan bentuk dari bimbingan siswa dalam belajar. Penelitian ini menerapkan metode kajian pustaka dan dalam pengumpulan data penelitian me-review artikel-artikel. Dari hasil penelitian yang dilakukan diketahui bahwa manajemen kesiswaan sangat berpengaruh terhadap hasil belajar siswa. Karena peran manjemen kesiswaan pengelolaan siswa dari awal pendaftaran, proses belajar sampai dengan kelulusan. Manajemen kesiswaan juga memiliki pengaruh terhadap keberhasilan belajar siswa sebab proses belajar mengajar lebih terarah yang mana menghasilkan siswa yang berpretasi. Keberhasilan siswa dalam belajar sudah menjadi tanggung jawab sekolah. Tetapi apabila pelaksanaan manajemen kesiswaan sudah bagus dilaksanakan tanpa adanya bimbingan atau perhatian dari orang tua sama saja tujuan yang diinginkan tidak dapat sepenuhnya tercapai, maka diharapkan semua dapat membantu pencapaian keberhasilan siswa dalam belajar.

Full Text:

References

Aliyyah, R. R., Widyasari, W., Mulyadi, D., Ikhwan, S., & Prananosa, A. G. (2019). Manajemen Kesiswaan Pada Sekolah Dasar. DIDAKTIKA TAUHIDI: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 6(1), 29. https://doi.org/10.30997/dt.v6i1.1355

Amin, Muhammad, Sandya Suci Larasati, and Irwan Fathurrochman. "Implementasi Manajemen Kesiswaan dalam Meningkatkan Prestasi Non Akademik di SMP Kreatif ‘Aisyiyah Rejang Lebong." Jurnal Literasiologi 1.1 (2018): 103-121.

Aziz, A. A., Yusof, K. M., & Yatim, J. M. (2012). Evaluation on the Effectiveness of Learning Outcomes from Students’ Perspectives. Procedia-Social and Behavioral Sciences, 56, 22-30.

Chotimah, Siti. "Manajemen Kesiswaan Terhadap Hasil Belajar Siswa SMK Swasta Yogyakarta." Media Manajemen Pendidikan 2.3 (2020): 339-348.

Dimyati, & Mudjiono. (2006). Belajar & Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta

E.Mulyasa,Manajaemen berbasis sekolah konsep strategi, dan Implementasinya, Bandung: PT Remaja Rosdakarya, 2007

Firmanto, Rian Anugrah. "Pengaruh Manajemen Kesiswaan terhadap Disiplin Belajar dalam Mewujudkan Prestasi Belajar Siswa." Jurnal Pendidikan UNIGA 11.1 (2017): 1-8.

Imron, A., & Burhanudin. (2003). Manajemen Peserta Didik. Malang: Universitas Negeri Malang.

Imron. (2011). Manajemen Peserta Didik Berbasis Sekolah. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Kristiawan, M. (2017). Manajemen Pendidikan. Yogyakarta: Deepublish.

Kpolovie, P. J., Joe, A. I., & Okoto, T. (2014). Academic achievement prediction: Role of interest in learning and attitude towards school. International Journal of Humanities Social Sciences and Education (IJHSSE), 1(11), 73-100.

Mary, Coulter. 2002. Manajemen. Jakarta: Prenhallindo.

Mølstad, C. E., & Karseth, B. (2016). National curricula in Norway and Finland: The role of learning outcomes. European Educational Research Journal, 15(3), 329-344.

Nasihin, Sukarti dan Sururi. (2011). Administrasi Pendidikan Universitas Pendidikan Indonesia. Manajemen Pendidikan. Bandung: Alfabeta.

Nurhasanah, S., & Sobandi, A. (2016). Minat Belajar Sebagai Determinan Hasil Belajar Siswa. Jurnal pendidikan manajemen perkantoran, 1(1), 135-142.

Nurmadiah, N. (2016). Konsep Manajemen Kesiswaan. Al-Afkar : Jurnal Keislaman & Peradaban, 2(1). https://doi.org/10.28944/afkar.v2i1.88

OKTA MEGA PUSPITASARI, D. I. N. O., et al. Strategi Pembinaan Kompetensi Siswa Sebagai Persiapan Lomba Kompetensi Siswa (LKS) Bidang Computer Numerical Control (CNC) Jurusan Teknik Pemesinan SMKN 5 Surabaya. Inspirasi Manajemen Pendidikan, 2019, 7.1.

Popenici, S., & Millar, V. (2015). Writing Learning Outcomes. A practical guide for academics. University of Melbourne, Australia.

Prihatin, E. (2011). Manajemen Peserta Didik. Bandung: Alfabeta

Purnomo, S. (2017). Program studi manajemen pendidikan islam pascasarjana institut agama islam negeri purwokerto 2017.

Suharsimi Arikunto, Manajemen Pendidikan, Yogyakarta: aditya Media, 2008

Sjukur, Sulihin B. "Pengaruh blended learning terhadap motivasi belajar dan hasil belajar siswa di tingkat SMK." Jurnal pendidikan vokasi 2.3 (2012).

Watson, P. (2002). The role and integration of learning outcomes into the educational process. Active Learning in Higher Education, 3(3), 205-219.

Widayanti, L. (2014). Peningkatan Aktivitas Belajar dan Hasil Belajar Siswa dengan Metode Problem Based Learning pada Siswa Kelas VIIA MTs Negeri Donomulyo Kulon Progo Tahun Pelajaran 2012/2013. Jurnal Fisika Indonesia, 17(49).

Refbacks

  • There are currently no refbacks.