Analisis Teori Holland dalam Bimbingan dan Konseling Karir

Nadyya Nulhusni (1), Afdal Afdal (2), A Muri Yusuf (3),
(1) Universitas Negeri Padang  Indonesia
(2) Universitas Negeri Padang  Indonesia
(3) Universitas Negeri Padang  Indonesia

Corresponding Author
Copyright (c) 2021 Nadyya Nulhusni

DOI : https://doi.org/10.23916/08930011

Full Text:    Language : id

Abstract


Teori Holland menganggap bahwa minat kerja merupakan aspek kepribadian, sehingga deskripsi pekerjaan pribadi juga berkaitan dengan deskripsi kepribadian pribadi. Kenyataannya di lapangan, masih banyaknya individu yang kesulitan dalam menentukan arah karirnya. Untuk itu, individu mesti merencanakan dan meninjau kemana arah karirnya sejak dini. Hal ini dilakukan agar individu mengetahui arah karir untuk masa depan dan apa yang mesti ia lakukan untuk mencapai karir yang direncanakan tersebut. Penelitian yang digunakan ialah analisis tinjauan pustaka, di mana tulisan ini akan memberikan penjelasan terkait analisis jurnal ilmiah terkait dengan pembahasan dipilih sebelumnya. Ada beberapa langkah dalam melakukan penelitian ini, yaitu (1) memilih artikel yang relevan, (2) mengumpulkan data awal untuk menyusun artikel, (3) mengangkat hal terkait topik, (4) menyatukan data penunjang, serta (5) menarik kesimpulan. Jadi Teori Holland ini cukup banyak memberikan kontribusi dalam arah perencanaan karir seseorang. Untuk itu, kita akan mencoba menafsirkan bagaimana teori Holland dilihat dari arah perencanaan karirnya.

Keywords


Teori Holland, BK Karir.

References


Afdal, A. (2019). Kompetensi Bimbingan Karir Kolaboratif Konselor SMA Negeri di Kota Payakumbuh Sumatera Barat. JPGI (Jurnal Penelitian Guru Indonesia), 4(2), 100. https://doi.org/10.29210/0288jpgi0005

Afdal, A., Suya, M., Syamsu, S., & Uman, U. (2014). Bimbingan Karir Kolaboratif dalam Pemantapan Perencanaan Karir Siswa SMA. Jurnal Konseling Dan Pendidikan, 2(3), 1. https://doi.org/10.29210/110000

Aji, G. S. (2019). Pengaruh Kematangan Karir Terhadap Pemilihan Karir Peserta Didik. Jurnal Riset Mahasiswa Bimbingan Dan Konseling, 5(9), 647–658.

Alfitrah, R. S., & Taufik, T. (2021). The Correlation between Self-Confidence with Career Planning at Santri Pesantren Nurul Yaqin Ambung Kapur Padang Pariaman. 3(2), 68–74. https://doi.org/10.24036/00422kons2021

Ali Akbari Krisna Sakti, A., & Nursalim, M. (2019). Pengembangan Software E-Career untuk Perencanaan Karir Siswa Kelas X SMA N 1 SEKARAN. Jurnal BK UNESA, 9(3).

(Jurnal Riset Tindakan Indonesia), 4(2), 63–70. https://doi.org/10.29210/3003490000

Anjarwati, D. (2020). Pengaruh Pemanfaatan Teori Holland dalam Layanan Informasi terhadap Minat Karir Siswa di Sekolah Menengah Atas Negeri 3 Singingi Hilir. Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

Arifiana, I. Y., Muflihah, Y., Deny, R., & Maulana, R. (2020). PKM Pengembangan Aplikasi I-PASS Untuk Mengetahui Minat Siswa SMA Diponegoro Ploso Jombang (Berdasarkan Teori Minat Holland). Journal of Community Service Consortium, 1(1), 85–90.

Dewi, I. K. (2019). Layanan Bimbingan Perencanaan Karir Siswa Kelas Xi Di SMK IT Ma ’ Arif Nu Karanglewas Tahun Ajaran 2018 / 2019. IAIN Purwokerto.

Fadli, R. P., Alizamar, A., & Afdal, A. (2017). Persepsi Siswa tentang Kesesuaian Perencanaan Arah Karir Berdasarkan Pilihan Keahlian Siswa Sekolah Menengah Kejuruan. Konselor, 6(2), 74. https://doi.org/10.24036/02017627578-0-00

Farida, R., & Kumaidi, K. (2017). Aplikasi Skala Minat Kejuruan: Analisis Tipologi Minat Kejuruan Pada Berbagai Paket Keahlian di SMK. Prosiding SEMNAS Penguatan Individu Di Era Revolusi Informasi.

Flores, L. Y., Robitschek, C., Celebi, E., Andersen, C., & Hoang, U. (2010). Social cognitive influences on Mexican Americans’ career choices across Holland’s themes. Journal of Vocational Behavior, 76(2), 198–210. https://doi.org/10.1016/j.jvb.2009.11.002

Hidayat, D. R., Cahyawulan, W., & Alfan, R. (2019). Karier: Teori dan Aplikasi dalam Bimbingan dan Konseling Komprehensif. CV Jejak (Jejak Publisher).

Hidayat, F. K., & Wahyuni, S. N. (2019). Pendeteksian Minat dan Bakat Menggunakan Metode RIASEC. Indonesian Journal of Business Intelligence: IJUBI, 2(1), 39–44.

Iswari, M., & Afdal. (2020). Modifikasi Guru Kelas Dalam Bimbingan Karier Di SD / MI pada Masa New Normal. Jurnal Kajian Konseling Dan Pendidikan, 3(3), 84–93.

Jati, A. S., Kusrini, K., & Al Fatta, H. (2019). Pengembangan Prototype Tes Psikologi Perencanaan Karir Siswa Sma. Creative Information Technology Journal, 5(1), 58. https://doi.org/10.24076/citec.2017v5i1.169

Jaya, S., Anwar, C., & Hermawan, H. (2017). Sistem pemilihan program studi berdasarkan bakat, minat dan kecerdasan calon mahasiswa berbasis online. Prosiding Seminar Nasional Sains Dan Teknologi (SEMNASTEK), November, 1–2.

Kumaidi, Farida, R., & Hudiyah Bil Haq, A. (2017). Skala Minat Kejuruan: Strategi Mengenali Minat Vokasi Siswa. The 6th University Research Colloquium 2017 Universitas Muhammadiyah Magelang, 553–562.

Linda FitriaMega Iswari, Afdal. (2020). Pentingnya Bimbingan Karir pada Kegiatan PKK. Jurnal Bimbingan Dan Konseling, 5(2).

Mirza, R., Lubis, A. F., Siagian, S. F., & Simamora, S. S. (2021). Jurnal Ilmiah Bimbingan Konseling Undiksha. Jurnal Ilmiah Bimbingan Konseling Undiksha, 12(1), 21–30. https://doi.org/10.23887/XXXXXX-XX-0000-00

Monika. (2018). Pemetaan Minat Karir Siswa Paket C. Jurnal Bakti Masyarakat Indonesia, `(2), 152–158. https://doi.org/10.24912/jbmi.v1i2.2907

Putri, R. D., & Purnamasari, S. (2018). Penggunaan Materi Teori Karier John Holland Terhadap Peningkatan Perencanaan Karier Siswa Melalui Layanan Informasi Bermuatan Pembelajaran Kontekstual. WAHANA DIDAKTIKA, 16(2), 243–255.

Rahmah, A. A., & Christiana, E. (2019). Layanan Bimbingan Klasikal Berbasis Masalah Untuk Meningkatkan Perencanaan Karir. Jurnal BK UNESA, 9(3), 136–146.

Ratri, W. D. (2016). Validasi Holland Self Directed Search ( Sds ) Form Cp Sebagai Alat Ukur Minat Karir. Academia.Edu, 1–26.

Rizekia, V., & Christiana, E. (2019). Bimbingan Kelompok Dengan Teknik Diskusi Untuk Meningkatkan Kemampuan Perencanaan Karir Siswa Kelas Xi Di SMA Negeri 3 Surabaya. Jurnal BK UNESA, 10(1), 60–68.

Samuel, S. (2017). Implementasi Metode Weighted Sum Model Pada Aplikasi Mobile Bulletin Untuk Rekomendasi Informasi Berdasarkan Minat Pengguna (Studi Kasus: Universitas Multimedia Nusantara). Universitas Multimedia Nusantara.

Sholikhah, L. D., Baharudin, Y. H., & Fardah, N. N. (2020). Pengembangan Model Permainan Puzzle Interaktif Berbasis Literasi Digital Untuk Pengambilan Keputusan Karir Pada Siswa SMP. Wijayakusuma Prosiding Seminar Nasional, 1(1), 193–203.

Wulandari, A., Bimbingan, J., Konseling, D. A. N., Pendidikan, F. I., & Padang, U. N. (2019). Perbedaan pembuatan putusan karir siswa sma berdasarkan jenis kelamin skripsi.


Article Metrics

 Abstract Views : 13569 times
 PDF (Bahasa Indonesia) Downloaded : 0 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.